Kamis, 29 November 2007
Penerimaan CPNS
Contoh Soal Tes Mapel TIK
LEMBAR SOAL
Mata Pelajaran : TIK Hari/ Tanggal : ........................
Kelas : XII (dua belas) Waktu : .........................
PETUNJUK KHUSUS :
I. Pilihlah salah satu jawaban yang tepat dengan memberi tanda silang (x) pada salah satu huruf jawaban a, b, c, d, dan e pada lembar jawaban.
1. Gambar yang membentuk sejumlah obyek garis dan kurva secara matematis disebut …..
a. Format c. Obyek Vektor e. Vektor
b. obyek d. Bitmap
2. Gambar yang membentuk obyek berdasarkan komposisi unsur warna, ttik, raster disebut…..
a. Format c. Vektor e. Obyek Bitmap
b. Bitmap d. Obyek
3. ruang penyimpanan format vektor relatif … daripada format bitmap
a. Lebih besar c. Lebih rendah e. sama
b. Lebih kecil d. Lebih PEndek
4. Software yang berhubungan dengan format vektor adalah….
a. Paint brush c. Corel Photo Show e. Macromedia Freehand
b. adobe Photoshop d. Movie Maker
5. Objek dua Dimensi kecuali….
a. garis c. lingkaran e. bujur sangkar
b. Balok d. Persegi
6. Dalam Toolbox di aplikasi CorelDraw Grapic terdapat ikon yang berguna untuk menggambar Secara bebas. Nama ikon tersebut adalah ….
a. Shape c. Smartdrawing e. Freehand
b. Pick d. Fill
7. Dalam Toolbox di aplikasi CorelDraw Grapic terdapat ikon yang berguna untuk menggambar obyek simetris. Nama ikon tersebut adalah …..
a. Shape c. Smartdrawing e. Freehand
b. Pick d. Fill
8. Dalam Toolbox di aplikasi CorelDraw Grapic terdapat ikon yang berguna untuk menggambar obyek yang disediakan program nama ikon tersebut adalah….
a. Shape c. Smartdrawing e. Freehand
b. BasicShape d. Fill
9. Dalam Toolbox di aplikasi CorelDraw Grapic terdapat ikon yang berguna untuk mewarnai obyek. Nama ikon tersebut adalah….
a. Shape c. Smartdrawing e. Freehand
b. Pick d. Fill
10. Gambar yang membentuk obyek berdasarkan komposisi unsur warna, ttik, raster disebut…..
a. Format c. Vektor e. Obyek Bitmap
b. Bitmap d. Obyek
11. Dalam Toolbox di aplikasi CorelDraw Grapic terdapat ikon yang berguna untuk membuat obyek 3D. Nama ikon tersebut ….
a. Interactive blend c. Rectangle e. Paint
b. basic shape d. Smartdrawing
12. Fungsi Sub menu 3D effect dalam program coreldraw graphics adalah….
a. Membuat efek 3D dimensi d. membuat halaman baru
b. memberi warna pada benda 3 Dimensi e. Membuat tampilan 3D menjadi 2 D
c. Menggambar dengan bebas semua benda 3 dimensi
13. Berikut ini adalah menu-menu yang terdapat dalam corel Draw graphic kecuali….
a. File c. Utilities e. Effects
b. edit d. Bitmap
14. Hal-hal berikut yang paling tepat dilakukan dalam program Corel Draw Graphic adalah….
a. Membuat desain web c. Menulis naskah e. membuat presentasi
b. Mengolah Teks d. Membuat bentuk gambar garis
15. Berikut ini yang tidak dapat dilakukan dari Corel Draw Graphic adalah….
a. Membuat dokumen d. Menggambar bentuk 3 dimensi
b. Mencetak dokumen e. Membuat desain web
c. Mengatur ukuran dokumen
16. Untuk membuat teks atau tulisan dalam Corel Draw Graphic Digunakan fasilitas
a. Type tool c. Text Tool e. Pen Tool
b. Transtool d. Teks Tool
17. Untuk menggambar kotak Corel Draw Graphic menggunakan….
a. Elipse Tool c. Poligon Tool e. Rectangle Tool
b. 2D Tool d. Shape Tool
18. Untuk mengganti tipe huruf dalam Corel Draw Graphic menggunakan fasilitas ….
a. Font setup c. Font Bold e. Font size
b. Font Tipe d. Font Artistic
19. Teknik Untuk memasukkan gambar dalam Corel Draw Graphic menggunakan perintah….
a. Open c. Export e. Cut
b. Insert d. Import
20. Fasilitas yang ada di Corel Draw Graphic untuk menggabungkan dua gambar menjadi satu, sehingga gambar tersebut dapat menjadi satu menggunakan perintah….
a. arrange c. combine e. group
b. tranfomation d. Lock Objek
II. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar
1. Jelaskan Kegunaan Corel Draw Graphic dan Adobe Photoshop, serta bedanya kedua program tersebut?
2. Jelaskan kegunaan Ikon Pick Tool dalam Corel Draw Graphic?
3. Terangkan cara memasukkan gambar dalam Corel Draw
4. sebuah foto Gunung, bagaimana cara kita untuk menggambil gambar gunung, tanpa ada gambar yang lain.
5. Jelaskan kegunaan menu layer pada Adobe Photosop?
Kriteria Ketuntasan Minimal
di bawah ini merupakan contoh pembuatan KKM PENENTUAN KKM Per KD dan INDIKATOR | ||||||
1. MATA PELAJARAN | : TIK | |||||
2. KELAS / SMT | : X/II | |||||
3. Standar Kompetensi | : Menggunakan Operating Sistem Komputer | |||||
NO | Kompetensi Dasar / Indikator | Kriteria Ketuntasan Minimal | ||||
Kompleksitas | Daya Pendukung | Intake Siswa | KKM (%) | |||
4.1 | Melakukan Operasi dasar pada operating sistem pada komputer | |||||
a | Menjelaskan fungsi BIOS | 62 | 62 | 62 | 62 | |
b | Menjelaskan fungsi Sistem Operasi | 62 | 62 | 62 | 62 | |
c | Membedakan Sistem Operasi dan BIOS | 62 | 62 | 62 | 62 | |
d | Mendemonstrasikan penggunaan BIOS dan sistem operasi | 62 | 62 | 62 | 62 | |
e | Siswa dapat menjalankan dan mematikan operating sistem | 62 | 62 | 62 | 62 | |
f | Siswa dapat membedakan OS dan Program aplikasi | 62 | 62 | 62 | 62 | |
4.2 | Melakukan Setting periperal pada operating sistem (OS) Komputer | |||||
a | Siswa dapat memasang periperal lain serta dapat menggunakannya | 62 | 62 | 62 | 62 | |
b | Memasang periperal baru | 62 | 62 | 62 | 62 | |
c | Setting printer | 62 | 62 | 62 | 62 | |
4.3 | Melakukan manajemen File | |||||
a | Siswa dapat menyalin menghapus file | 62 | 62 | 62 | 62 | |
b | Siswa dapat melakukan pencarian suatu file | 62 | 62 | 62 | 62 | |
c | Siswa dapat mengerti fungsi windows Explorer | 62 | 62 | 62 | 62 | |
d | Siswa dapat menghapus, merubah nama file, menggandakan file. | 62 | 62 | 62 | 62 | |
KKM PER SK | 62 | |||||
KKM Per Mata Pelajaran | ||||||
Guru Mapel | ||||||
………………………. |
RPP TIK
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(SKENARIO PEMBELAJARAN)
Mata Pelajaran : Teknologi Informasi Dan Komunikasi (TIK)
Kelas / Program : X / -
Tahun Ajaran : 2007-2008
1. Standar Kompetensi : Melakukan operasi dasar komputer
2. Kompetensi Dasar : Mengaktifkan dan mematikan komputer sesuai dengan prosedur
3. Materi pokok : Komputer mempunyai perangkat lunak dan perangkat keras. Proses booting, Cara menghidupkan komputer dengan benar, Cara mematikan komputer dengan benar.
4. Metode Pembelajaran : Ceramah, Tanya Jawab, Praktikum
5. Stategi Pembelajaran :
Kegiatan | Waktu (menit) | Aspek Life Skill Yang dikembangkan |
I. Kegiatan Pendahuluan Motivasi : Pentingnya memotivasi siswa untuk memahami prosedur menghidupkan dan mematikan komputer Apesepsi : paham tentang menghidupkan dan mematikan komputer II. Kegiatan Inti guru : Menerangkan serta memberi pelajaran tentang prosedur menghidupkan dan mematikan komputer Siswa : Mendengarkan penjelasan guru Mempraktikan cara menghidupkan dan mematikan komputer sesuai dengan prosedure yang benar III. Kegiatan Penutup Membuat kesimpulan tentang materi yang telah diberikan guru tentang cara menghidupkan dan mematikan komputer. | 4 x 45 Menit | Personal dan akademik |
6. Media Pembelajaran : CD Tutorial Windows dan Microsoft Word 2003 – Pro Active, LCD
7. Penilaian :
a. Jenis Tagihan : Kuis
b. Materi tagihan : Membuat kliping tentang jenis-jenis perangkat keras..
c. Tindak Lanjut : - Siswa dinyatakan berhasil jika tingkat pencapaiannya 65% atau lebih
- Memberikan program remidi untuk siswa yang tingkat pencapaiannya kurang dari 65%
- Memberikan program pengayaan untuk siswa yang tingkat pencapaiannya lebih dari 65%
8. Sumber materi Bahan : 1. Artikel Komputer ( Windows dan Microsoft Word ) www.ilmukomputer.com
9. KKM Sekolah : 62
Mengetahui ………….,………………
Kepala Sekolah Guru Mapel TIK
Rabu, 28 November 2007
kurikulum "KTSP "
lomba web blog untuk guru
harapan saya dengan adanya kegiatan tersebut para guru khususnya guru yang mengajar ilmu komputer (Teknologi Informasi dan komunikasi) untuk SMA, KKPI untuk Sekolah menengah Kejuruan (SMK) serta guru mata pelajaran yang lain.
dengan adanya web blog ini diharapkan semua informasi akan mudah merata penyebarannya sehingga guru boleh dikatakan tidak GAPTEK.